Cupang Raksasa, The Giant Betta: Betta Anabatoides

7:19 PM Posted by publisher

Betta-Fish-Picture-13 Giant betta ( Betta anabatoides) pada awalnya dibudidayakan di Thailand pada awal tahun 2000 dan mulai diekspor tahun 2003, termasuk Indonesia. Disebut giant  karena ukurannya lebih besar daripada jenis cupang lainnya, yaitu 10—12 cm, bahkan bisa mencapai 18 cm. Giant Betta merupakan hasil seleksi yang ketat jenis cupang yang memiliki sifat suka makan dan pertumbuhan cepat yaitu jenis cupang alam dan plakat. Setelah melalui serangkaian pemuliaan, sekaran telah dihasilkan cupang raksasa yang agresif, memiliki bentuk ekor plakat, halfmoon dan serit. Warna dasar tubuhnya pun beragam antara lain merah, hijau merah, maskot, hijau solid dan red gold.
  • Digg
  • del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Yahoo! Buzz
  • Technorati
  • Facebook
  • TwitThis
  • MySpace
  • LinkedIn
  • Live
  • Google
  • Reddit
  • Sphinn
  • Propeller
  • Slashdot
  • Netvibes
blog comments powered by Disqus